MENGHIDUPKAN KEMBALI TANAMAN OBAT KELUARGA YANG ADA DI DESA SINANDAKA, KECAMATAN HELUMO, KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW SELATAN

  • Rita Amini Warastuti Universitas Bina Mandiri Gorontalo
Keywords: Desa Sinandaka, Obat Keluarga, Tanaman

Abstract

Tanaman obat keluarga sebagai alternatif pengobatan yang lebih alami dan aman. Permasalahan yang ditemui adalah minmnya pengetahuan masyarakat Desa Sinandaka dalam memanfaatkan pekarangan rumah untuk menghidupkan kembali tanaman obat keluarga. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pemahaman masyarakat mengenai pemanfaatan pekarangan untuk menghidupkan kembali tanaman obat keluarga. Kegiatan ini melibatkan ini melibatkan mahasiswa Kuliah Kerja Mandiri (KKM), perangkat desa setempat dan seluruh elemen nasyarakat Desa Sinandaka, Kecamatan Helumo, Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan. Kegiatan ini dilaksanakan dengan memanfaatkan pekarangan rumah warga untuk ditanami tanaman obat keluarga yang akan memberikan manfaat bagi masyarakat dalam pengobatan. Dari kegiatan ini disimpulkan bahwa masyarakat dapat memahami dengan baik tentang pemanfaatan dan menghidupkan kembali tanaman obat keluarga.

References

Agus, Komang Et Al. 2021. “Tingkat Pengetahuan Dan Perilaku Masyarakat Dalam Budidaya Tanaman Obat Keluarga ( Toga ) Di Desa Ketewel Kecamatan Sukawati.” Jasintek 2(2): 126–30.
Dewi, Meita Puspa, Dheny Arina Hartawarty, Dewi Masitoh, And Diah Safitri. 2022. “Sosialisasi Dan Pelatihan Pembibitan Tanaman Obat Keluarga Di Desa Wisata Jamu Kiringan, Kabupaten Bantul, Provinsi Daerah Istimewa Yogkarta.” Jurnal Hasil-Hasil Penerapan Ipteks Dan Pengabdian Kepada Masyarakat 6(3): 180–84.
Jasriani. 2022. “Revitalisasi Tanaman Obat Keluarga Dalam Mengembangkan Ekonomi Hijau Di Kecamatan Burau Kabupaten Luwu Timur.” Institut Agama Islam Negeri Plaopo.
Nauli, Fathra Annis Et Al. 2023. “Penanaman Dan Manfaat Tanaman Obat Keluarga ( Toga ) Di Desa Karya Bhakti Kabupaten Kampar.” Jurnal Pengabdian Multidisiplin 3(2022).
Pranantah, Piki Setri Et Al. 2022. “Toga : Tanaman Obat Keluarga Sebagai Upaya Menjaga Kesehatan Masyarakat Desa Padang Lua Di Masa Pandemi.” 2(4): 162–69.
Published
2023-06-07
How to Cite
Rita Amini Warastuti. (2023). MENGHIDUPKAN KEMBALI TANAMAN OBAT KELUARGA YANG ADA DI DESA SINANDAKA, KECAMATAN HELUMO, KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW SELATAN. Journal of Hulonthalo Service Society (JHSS) , 2(2), 156-162. https://doi.org/10.47918/jhss.v2i2.1181
Section
Journal of Hulonthalo Service Society